TANYA JAWAB SEPUTAR GURU

Berdasar Undang Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, mengamanatkan bahwa Guru berkedudukan sebagai tenaga profesional yang berperan sebagai agen pembelajaran dalam emningkatkan mutu Pendidikan Nasional.
Agar Guru mendapatkan informasi yang tepat dan akurat dalam menjalankan kewajiban dan mendapatkan hak yang sesuai.
Dengan pemuatan Tanya Jawab Seputar Pembinaan Guru iniu, semoga bermanfaat dan menjadi mengerti serta tidak bertanya-tanya tetapi menjadi jelas dengan sendirinya.
Terdiri dari beberapa bagian, agar mudah mencari maupun membacanya, dalam sajian ini ditata sebagai berikut (untuk langsung membaca semuanya tersedia dalam tampialn di bawah, sedangkan jika ingin melihat pada masing-masing masalah silahkan klik Daftar Isi berikut ini):

  1. Beban Kerja Guru, Kepala Sekolah, dan Pengawas Sekolah
  2. Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan (NUPTK)
  3. Sertifikasi Guru
  4. Nomor Registrasi Guru (NRG)
  5. Info GTK
  6. Surat Keputusan Tunjangan Profesi (SPTK)
  7. Tunjangan Profesi Guru/Pendidik (TPG atau TPP)
  8. Permasalahan Pembayaran Tunjangan
  9. Penilaian Kinerja Guru (PKG) dan Penilaian Prestasi Kerja (PPK)
  10. Pengembagan Karir dan Penetapan Angka Kredita Guru (PAK)
  11. Penyetaraan Jabatan dan Pangkat bagi Guru Bukan PNS

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

AUTOCAD 2010 : Fungsi Draw dan Modify Toolbar

AutoCAD adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar 2 dimensi (2D) dan 3 dimensi (3D) yang dikembangkan oleh Autodesk. Keluarga pro...